Penarikan Pegawai Baru.Termasuk dalam fungi Sistem Personalia ini:
(a) Memelihara arsip lamaran pekerjaan
(b) Memelihara hubungan dengan lembaga-lembaga penghasil calon gawai,seperti:
Sekolah tinggi,akademi,univeritas,balai latihan kerja.
Selain itu pemateri juga memaparkan Sistem informasi Personalia yang digunakan untuk mengatur kepegawaian perusahaan mulai dari data pegawai, absensi, dan penggajian tiap departemen seluruh perusahaan. Dalam sistem informasi kepegawaian ini terdapat komponen yaitu core HR (berhubungan dengan organisasi dan data pegawai ), Operative HR ( berhubungan dengan Payroll dan Time), serta Strategi DR (berhubungan dengan recruitment, Competensi dan Training). Setiap kali keluhan atau masalah muncul akan disimpan dalam database yang kemudian akan dijadikan pedoman untuk menangani berikutnya. Manfaat lain aplikasi kepegawaian ini antara dapat menghitung berapa biaya produksi suatu produk dari segi tenaga kerja yang digunakan sehingga perhitungan harga pokok produksi dapat ditentukan berapa harga jualnya dari jumlah pemakaian tenaga kerja yang digunakan.
Jadi,itulah yang di maksud dengan Sistem Personalia,,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar